Thursday, October 19, 2017

Tips Aman menyimpan file di komputer

Tips Aman menyimpan file di komputer

Menyimpan file di komputer adalah hal yang umum sekarang ini dikarenakan kemajuan teknologi serta banyaknya  media komputer yang dapat di  gunakan menarik banyak orang memakai computer sebagai media penyimpanan.sebagai media penyimpanan tentu saja dalam computer kita memiliki privasi tersendiri baik dari isi maupun otoritas didalamnya.tapi bukan berarti dengan hal itu kita bisa merasa aman karna terkadang ada teman  yang usil membuka komputer kita dan melihat isi didalamnya dan tentu saja karna teman kita mersa segan untuk melarang ,apalagi orang itu adalah teman dekat  atau pacar.Nah untuk itu diperlukan cara agar file yang tersimpan di laptop aman dari orang-orang itu.
Bagaimana caranya agar file itu aman dan  tidak ditemukan?
Setelah berkali-kali laptop saya dibuka-buka oleh teman ,pacar dan lain-lain akhirnya saya  menemukn solusi supaya file yang saya simpn itu aman yaitu menggunakan folder lock.
Apa itu Folder Lock?

Kelanjutannya lihat di sini : Tips Aman menyimpan file di komputer

Tags:

0 Responses to “Tips Aman menyimpan file di komputer”

Post a Comment

Subscribe

Donec sed odio dui. Duis mollis, est non commodo luctus, nisi erat porttitor ligula, eget lacinia odio. Duis mollis

© 2013 Templo News. All rights reserved.
Designed by SpicyTricks